Dalam kegiatan tersebut Bripka Rio Sumboyo bhabinkantibmas desa Ranca iyuh Ngobrol santai bersama sertu Saidan dan saudara acang selaku Staf desa Ranca iyuh kecamatan Panongan, dalam rangka mejalin silaturahmi yang baik dengan unsur TNI dan warga masyarakat.
Kegiatan Guyub TNI Polri dilakukan untuk mempererat hubungan antara TNI Polri yang merupakan bhabinkamtibmas yang mana tugasnya dalam unsur TNI diemban oleh fungsi Babinsa.
Dalam kegiatan Guyub TNI Polri tersebut Bripka Rio Sumboyo ngobrol santai dan berkoordinasi terkait situasi kamtibmas dan penerangan jalan umum yang ada di Wilayah hukum Polsek panongan
“Mari kita bersmaa sama ciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif di darkum panongan “Pungkas Rio Sumboyo.